Lazismu Tubaba Kumpulkan Rp70 Juta untuk Korban Banjir Sumatera

- Jurnalis

Minggu, 7 Desember 2025 - 16:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TERAS INFORMASI – Tulangbawang Barat – Lembaga Amil Zakat, Infaq dan Shadaqoh Muhammadiyah (Lazismu) Tulangbawang Barat (Tubaba) berhasil mengumpulkan donasi sebesar Rp. 70.682.000 hingga 7 Desember 2025 pukul 15.30 WIB untuk membantu korban Banjir Bandang Sumatera.

Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Tulangbawang Barat, Susilo Aris Nugroho, menyampaikan rasa syukur atas partisipasi masyarakat dalam penggalangan dana ini. “Alhamdulillah, donasi yang terkumpul menunjukkan kepedulian yang tinggi dari masyarakat Tubaba terhadap saudara-saudara kita yang terkena musibah di Sumatera,” ujarnya.

Baca Juga :  Pemkab Tubaba Gelar Operasi Pasar Stabilitas Harga Bahan Pokok di Pasar Mulya Asri 

Lazismu Tubaba mengajak masyarakat untuk terus memberikan dukungan kepada korban banjir bandang melalui:

– Rekening Kemanusiaan

– Bank Syariah Indonesia

– No. Rek. 1050713985

– a.n. LAZISMU Tubaba

Konfirmasi transaksi dapat dilakukan melalui WA ke nomor +62 813-6992-8982.

Lazismu Tubaba juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh relawan dan pihak yang telah membantu dalam penggalangan dana ini.

Penulis : Ardi

Editor : Ahmad Sobirin

Follow WhatsApp Channel terasinformasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dua Kunjungan Penting ke Kota Baru Lampung, Komisi V DPR RI dan Ketua MA RI Tinjau Pembangunan
Rangkaian HPN 2026, PWI dan Kemenhan Gelar Retret Perkuat Pers Profesional dan Berwawasan Kebangsaan
Seskab Teddy Indra Wijaya Bertemu Wakil Panglima TNI untuk Perkuat Sinergi Sipil-Militer  
Pemkab Tubaba Perkuat Sinergi Program Nasional, Bupati Buka Rakor Koperasi Desa Merah Putih
Empat Putri Gus Dur Berperan Aktif di Berbagai Bidang Strategis
BUPATI TUBABA HADIRI PELANTIKAN PENGURUS DPD-DPC PARTAI NASDEM TUBABA PERIODE 2025-2029
HARLAH NU KE-100 AKAN DIGELAR AKBAR DI ISTORA SENAYAN 31 JANUARI
PDIP TARGETKAN 10 KURSI DPRD TUBABA, HJ. WINARTI: “KITA YANG HARUS MENGHARGAI PARTAI DAN DIRI SENDIRI”
Lazismu Tubaba mengajak masyarakat untuk terus memberikan dukungan kepada korban banjir bandang melalui: - Rekening Kemanusiaan - Bank Syariah Indonesia - No. Rek. 1050713985 - a.n. LAZISMU Tubaba

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:27 WIB

Dua Kunjungan Penting ke Kota Baru Lampung, Komisi V DPR RI dan Ketua MA RI Tinjau Pembangunan

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:19 WIB

Rangkaian HPN 2026, PWI dan Kemenhan Gelar Retret Perkuat Pers Profesional dan Berwawasan Kebangsaan

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:04 WIB

Seskab Teddy Indra Wijaya Bertemu Wakil Panglima TNI untuk Perkuat Sinergi Sipil-Militer  

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:50 WIB

Pemkab Tubaba Perkuat Sinergi Program Nasional, Bupati Buka Rakor Koperasi Desa Merah Putih

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:40 WIB

Empat Putri Gus Dur Berperan Aktif di Berbagai Bidang Strategis

Berita Terbaru