Capaian Sementara PAD Tubaba Capai Rp52 Miliar, Telah Capai 94,66 Persen Target

- Jurnalis

Minggu, 28 Desember 2025 - 22:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG BARAT – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba) mencatat realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) pada pekan pertama Desember 2025 mencapai Rp52,22 miliar atau 94,66 persen dari target yang ditetapkan.

Hal tersebut disampaikan Kepala Bapenda Tubaba, Ainudin Salam saat dikonfirmasi wartawan diruang kerjanya, Senin (22/12/2025).

Baca Juga :  LPBI PBNU Imbau Kesiapsiagaan Mengenai Potensi Siklon Tropis Selama Musim Hujan 2025-2026

“Kita mengusahakan capaian target PAD sebesar Rp56,74 miliar akan tercapai sampai akhir bulan ini,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

iklan

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pihaknya terus berupaya mencapai target melalui optimalisasi sumber-sumber pajak dan peningkatan penagihan ke wajib pajak melalui tiyuh (desa).

Baca Juga :  Ketua TP PKK Provinsi Lampung Kunjungi Desa Tapis di Tubaba, Dorong Penguatan Program Pemberdayaan Keluarga

Ainudin menjelaskan target PAD tersebut bersumber dari pajak sebesar Rp46,019 miliar dan retribusi sebesar Rp10,72 miliar. Sementara itu, rincian realisasi saat ini terdiri dari pajak sebesar Rp43,56 miliar dan retribusi sebanyak Rp8,75 miliar.

“Mudah-mudahan semua bisa terealisasikan sesuai target,” pungkasnya.

Penulis : Ade Mahpudin

Editor : Ahmad Sobirin

Follow WhatsApp Channel terasinformasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Tubaba Hadiri Penyerahan LHP Pemeriksaan BPK tentang Penuntasan TBC
SEKDA TUBABA PIMPIN RAKOR TINDAK LANJUT PENANGANAN ANAK PENDERITA PJB
PERKUAT TATA KELOLA INFORMASI, DISKOMINFO TUBABA GELAR RAKOR STRATEGIS IKP
BUPATI TUBABA SERAHKAN BEASISWA AKADEMIK TA 2025 KEPADA SISWA BERPRESTASI KURANG MAMPU
Mardianto Rohman Jabat Camat Tulang Bawang Tengah Gantikan Achmad Nazaruddinn
Sekda Tubaba Iwan Mursalin Pimpin Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Anak dengan Penyakit Jantung Bawaan
RSUD Tulang Bawang Barat Targetkan Naik Status Tipe C, Hadirkan Layanan Spesialis Komprehensif
DARI PILKADA LANGSUNG KE KONTROL ELIT: POWER CONTINUITY DAN KEMUNDURAN DEMOKRASI LOKAL

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:37 WIB

Bupati Tubaba Hadiri Penyerahan LHP Pemeriksaan BPK tentang Penuntasan TBC

Kamis, 15 Januari 2026 - 03:22 WIB

SEKDA TUBABA PIMPIN RAKOR TINDAK LANJUT PENANGANAN ANAK PENDERITA PJB

Kamis, 15 Januari 2026 - 03:17 WIB

PERKUAT TATA KELOLA INFORMASI, DISKOMINFO TUBABA GELAR RAKOR STRATEGIS IKP

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:09 WIB

BUPATI TUBABA SERAHKAN BEASISWA AKADEMIK TA 2025 KEPADA SISWA BERPRESTASI KURANG MAMPU

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:41 WIB

Mardianto Rohman Jabat Camat Tulang Bawang Tengah Gantikan Achmad Nazaruddinn

Berita Terbaru